Sunday 23 August 2015

Mengapa Harus Cinta Jam Tanggan

Mengapa Harus Cinta Jam Tanggan. Kalau kita melihat ada banyak orang yang menyukai jam tangan, hal tersebut adalah hal yang biasa namun bila ada orang yang benar-benar tergila-gila pada jam tangan tentu saja hal ini terlhat gila bagi orang lain. Sebenarnya apa sih yang menarik dari jam tangan? Apa gunanya memiliki jam tangan dan mengumpulkannya dan rela membayar mahal jam tangan merek tertentu?



Ada banyak sekali alasan mengapa orang menyukai dan tergila-gila pada jam tangan. Bagi orang awam jam tangan adalah alat untuk mengetahui waktu namun bagi orang lain, jam tangan bukan hanya sekedar alat untuk mengetahui waktu tapi juga untuk fashion yaitu sebagai aksesoris untuk menambah penampilan menjadi lebih tampan atau lebih cantik.

Bagi orang yang lainnya jam tangan merupakan bentuk dari kepribadian seseorang. Orang yang cantik dan tampan tentu akan memakin jam tangan yang cantik atau tampan. Ada juga orang yang suka bertualang dan suka berolah raga sehingga dia menyukai dan memakai jam tangan sport, disamping karena fitur-fitur dari jam tangan sport yang bisa menunjang kegiatan olah raga atau petualangan mereka.

Ada juga jam tangan yang bisa menunjukkan eksitensi mereka. Jam tangan ini adalah jam tangan branded yang hanya bisa dimiliki oleh mereka yang high class atau kaum sosialita yang terpandang atau merasa derajat mereka paling tinggi diantara derjat manusia lainnya, dan memang pada kenyataannya hanya orang yang benar-benar aya saja yang bisa memikiki jam tangan tersesebut, misalnya jam tangan Rolex Original, Chanel, Gucci original dan lain-lain.

Ada juga yang mencintai jam tangan karena nilai seninya yang tinggi. Orang macam ini biasanya juga menjadikan jam tangan sebagai investasi masa depan dan sudah tentu jam tangan yang mereka pilih adalah jam tangan branded, bukan jam tangan kw atau replika yang tidak ada valuenya.

Sebenarnya masih banyak lagi alasan mengapa orang cinta pada jam tangan. Semoga bermanfaat

No comments:

Post a Comment